About Us​

Lentera Sehat Indonesia merupakan unit aktivitas sektor kesehatan dari Yayasan Bina Lentera Insan (www.ybli.or.id) dan pengembangan dari aktivitas PT Lentera Sehat Indonesia.

Lentera Sehat Indonesia memiliki unit aktivitas meliputi:

  1. Jasa Konsultasi Kesehatan
  2. Publikasi ilmiah melalui Jurnal Lentera Sehat Indonesia dan Jurnal Lentera Farma
  3. Media Online Komunitas tentang isu kesehatan
  4. Pusat training dan pelatihan bagi tenaga kesehatan.

Kami tentu saja menyambut kerjasama dengan pihak lain yang memiliki visi yang sama untuk mendorong derajat kesehatan masyarakat Indonesia.

Our Mission

“Menciptakan masyarakat sehat yang mandiri”

Our Team

Tim kami terdiri dari anak muda yang memiliki semangat tinggi untuk berkontribusi pada peningkatan derajat kesehatan masyarakat

Asep Rahman

Direktur

Yulianty Sanggelorang

Chief Editor Lentera Sehat Indonesia

Sulemana Engkeng

Health Consultant Manager

Imam Jayanto

Chief Editor Lentera Farma

Janny Solihin

Training Center Manager

Ade Yusupa

IT Department Manager

Fadel Nurmidin

Pimpinan Redaksi Media

Adel Irfan

Admin